Magister Fisika UNP
  • Jl. Prof. Dr. Hamka, Air Tawar Barat, Padang, Indonesia
Detail Dosen

Dr. Mona Berlian Sari, M.Si

Dr. Mona Berlian Sari, M.Si

Instrumentasi Fisika Energi Tinggi

Tentang Staf Pengajar

Dr. Mona Berlian Sari, M.Si lahir di Tanjung Pauh Mudik, Kabupaten Kerinci, Provinsi Jambi pada tanggal 24 Mei 1992. Beliau Mengambil Gelar Sarjana di Universitas Negeri Padang pada Tahun 2014. Kemudian Beliau melanjutkan studi melalui Beasiswa PMSDU di Institut Teknologi Bandung dan menyelesaikan studi Magister beliau pada Tahun 2017, dan Studi Doktor di tempat yang sama pada Tahun 2021. Beliau aktif menulis karya Ilmiah berupa jurnal Nasional dan Jurnal Internasional.

h-index :

3

Lihat Detail
imfact factor :

2

score :

161

Lihat Detail
Staff Handbook

Riwayat Pendidikan

Undergraduate (2014)

Universitas Negeri Padang, Indonesia

Judul Penelitian

Development of digital sunlight intensity meter and duration exposure with Stepper Motor and PC Display.

Master Degree (2017)

Institut Teknologi Bandung, Indonesia

Judul Penelitian

Detection System of Inhomogeneous Density in Concrete based on Gamma Rays Scattering of 60Co with GEANT4.

Doctoral Degree (2021)

Institut Teknologi Bandung, Indonesia

Judul Penelitian

Alpha background understanding of 48deplCa100MoO4 crystal for the AMoRE Neutrinoless double-beta decay search

Publikasi Terbaru

Selengkapnya
Mata Kuliah yang diampu
  • Thermodynamics
  • Electricity and Magnetism
  • Radiation Physics
  • Introduction of Solid State Physics
Magister Fisika UNP